Salah Gunakan BBM Subsidi, Polda Sumut Amankan Pelaku di Dua Lokasi Berbeda

    Salah Gunakan BBM Subsidi, Polda Sumut Amankan Pelaku di Dua Lokasi Berbeda

    MEDAN - Polda Sumatera Utara berhasil menangkap pelaku penyalahgunaan Bahan Bakar Minyak atau BBM Subsidi di dua Lokasi yang berbeda.

    Kapolda Sumut melalui Kabid Humas Kombes Hadi Wahyudi saat dikonfirmasi membenarkan penangkapan tersebut.

    "Iya betul, Polda Sumut mengamankan pelaku penyalahguna BBM di Madima dan Labuhanbatu, " kata Kabid Humas, Jumat (02/09/2022).

    Hadi menuturkan saat ini penyidik masih terus mendalami para  tersangka penyalahgunaan BBM Subsidi dan pemeriksaan terhadap sejumlah saksi.

    "Masih diperiksa, " tutur Hadi.

    Polda Sumut konsisten akan mengawal segala kebijakan pemerintah dan menindak para pelaku penyalahguna BBM sebagai bentuk penegakan hukum.

    "terhadap para pelaku penyalahgunaan BBM Subsidi kita akan tindak tegas, " pungkas Hadi.

    medan sumut
    A. Putra

    A. Putra

    Artikel Sebelumnya

    Diduga Berbagai Layanan Prostitusi Disediakan...

    Artikel Berikutnya

    Respon Cepat Laporan dari Masyarakat, Polres...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Agus Flores, Sang Komando Media yang Mampu Menggerakkan 1000 Media dalam Hitungan Menit
    HUT TNI, Kapolri: Kami Bersinergi di Laut dan Bumi Nusantara
    Dokter Gigi: Kesehatan Mulut dan Gigi untuk Kualitas Hidup yang Lebih Baik
    Misteri Kendaraan Berubah Warna di Gudang Satlantas Polrestabes Medan Belum Terungkap
    Kapolri Hadiri Doa Bersama Lintas Agama Perayaan HUT ke-79 TNI

    Ikuti Kami